Hukum

HMI Ternate Desak Penegak Hukum Usut Dugaan Korupsi di BPJN Maluku Utara

Weda, Hpost – Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) cabang Ternate, Maluku Utara, mendesak Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dan Kejaksaan Tinggi, mengusut dugaan korupsi di Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Malut. Ha ini terkait pembangunan infrastruktur jalan ruas Weda-Sagea, Sagea-Patani di Halmahera Tengah dan tembok penahan tanah ruas Akelamo-Payahe-Weda-Sagea yang menelan anggaran ratusan miliar rupiah. Ketum HMI […]

Rutan Ternate
Hukum

Geledah Rutan Ternate, Petugas Temukan Sejumlah Benda Terlarang

TERNATE, iNews.id – Petugas Rumah Tahanan (Rutan) Ternate, Maluku Utara secara mendadak menggeledah kamar penghuni, Jumat (25/2/2022). Dalam penggeledahan itu oetugas menemukan berbagai benda terlarang, mulai dari kartu domino, sendok logam hingga gunting dan cutter. Kepala Rumah Tahanan Ternate, Sujatmiko, di Ternate, Maluku Utara, Jumat, mengatakan, mereka sengaja menggeledah pada pagi hari agar tidak mudah […]

Pemerintahan

Bahas Hak Cipta, Pemkab Pulau Morotai Gelar Rakor Bersama Kanwil Kemenkumham Malut

Tim Koordinasi Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Maluku Utara (Kanwil Kemenkumham Malut) melakukan kunjungan kerja ke Pulau Morotai Maluku Utara. Kunjungan kerja (Kuker) itu guna berkoordinasi soal Pencegahan Pelanggaran Kekayaan Intelektual dan Layanan Kewarganegaraan di Kabupaten Pulau Morotai. Untuk itu, digelar Rapat Koordinasi dengan Pemerintah Daerah dan Penegak Hukum Pemda Morotai. Berlangsung di lantai II Ruanguang […]