Selebrita

Satgas Covid-19 Malut Lakukan Monitoring Penanganan Covid-19 di Kota Ternate

Satgas Penanganan Covid-19 Provinsi Maluku Utara (Malut) melakukan monitoring dan evaluasi di Kota Ternate. Monitoring ini guna memastikan penerapan protokol kesehatan Covid-19 serta jalannya vaksinasi yang telah dilakukan Pemkot Ternate.  Rombongan melaksanakan pertemuan dengan Satgas Penanganan Covid-19 Kota Ternate di Royal Resto, Ternate, Selasa (27/4/2021). Rapat tersebut dipimpin langsung oleh Sekretaris Daerah Samsuddin A Kadir, […]

Selebrita

PT. Trimegah Batalkan Rencana Pembuangan Limbah ke Laut

Perusahaan tambang Group Harita, PT. Trimegah Bangun Persada (TBP) akhirinya mengurungkan rencana pembuangan limbah tambang ke laut sebagaimana yang tertuang dalam Surat Keputusan Gubernur Malut Nomor: 502/02/DPMPTSP2019 tentang izin pemanfaatan tata ruang laut yang dikeluarkan Dinas PTSP Malut sejak 2019 lalu. Pembatalan rencana pembuangan limbah tambang ke laut ini disampaikan pihak Harita Group saat menggelar […]

Nasional

25 Peserta Casis Asal Maluku Utara Lulus 100 Persen

Dua puluh lima putra daerah dari Maluku Utara (Malut) yang dikirim Panitia Seleksi daerah (Panda) Lanal Ternate akhirnya dinyatakan lulus untuk mengikuti pendidikan Calon Bintara (Caba) dan Calon Tamtama (Cata) Gelombang I Tahun 2021. Kedua puluh lima pemuda tersebut terdiri dari 9 orang mengikuti pendidikan Caba dan 16 orang masuk ke Cata yang selanjutnya akan […]

Kebangkitan Nikel Indonesia
Pertambangan

Kebangkitan Nikel Indonesia Untuk Peradaban Indonesia Maju

Indonesia patut bangga karena memiliki cadangan nikel nomer 1 terbesar di dunia, sebanyak 4,5 miliar ton. Ladang nikel tersebar paling banyak di sepanjang sabuk Maluku Utara, Maluku, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, dan Sulawesi Selatan. Kebangkitan Nikel Indonesia inilah yang ditunggu-tunggu. Nikel dianggap sebagai ibu peradaban (mother of civilization) karena produk akhir nikel sangat diperlukan oleh peradaban […]

angka kemiskinan malut
Daerah Ekonomi

Menjamurnya Tambang di Malut Belum Bisa Turunkan Angka Kemiskinan

Badan Pusat Statistik mencatat, jumlah penduduk miskin di Maluku Utara (Malut) pada September 2020 sebanyak 87,52 ribu orang atau 6,97 persen. Jumlah itu kemudian bertambah sekira 1,15 ribu orang bila dibandingkan pada Maret 2020 sebanyak 86,37 ribu orang atau 6,78 persen.  Sementara, di satu sisi, jumlah tambang di Malut melimpah. Berdasarkan data dari Kementerian Energi […]

PT Halmahera Persada Lygend
Ekonomi investasi

DBS Membiayai Industri Pembuatan Baterai Mobil Listrik Senilai US$ 625 Juta untuk PT. Halmahera Persada Lygend

DBS memimpin konsorsium sembilan bank. Mereka meluncurkan struktur pembiayaan proyek senilai US$ 625 juta untuk smelter high pressure acid leach (HPAL) pertama di Indonesia milik PT Halmahera Persada Lygend (PT HPAL). PT Halmahera Persada Lygend perusahaan pertama di Indonesia dalam pemanfaatan teknologi HPAL untuk membuat campuran endapan nikel-kobalt hidroksida (MHP) dan nikel sulfat. Selanjutnya menjadi […]

Kampung Tangguh Malut
Daerah

Kapolda Malut Luncurkan Kampung Tangguh Kieraha di Halmahera Barat

Kapolda Maluku Utara (Malut), Irjen Pol Risyapudin Nursin meluncurkan kampung tangguh Kieraha. Kampung tangguh tersebut yakni Desa Payo, Kabupaten Halmahera Barat (Halbar).   Acara peluncuran kampung tangguh ini bertempat di pelabuhan penyeberangan Desa Payo, Kamis (8/4/2021). Polda dan Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Malut telah menetapkan Desa Payo ini sebagai Kampung Nelayan Tangguh Kieraha dikarenakan keindahan […]

hambatan pelaku industri
Ekonomi

Membenahi Sembilan Hambatan Pelaku Industri

Kementerian Perindustrian terus berupaya menyelesaikan berbagai tantangan yang sedang dihadapi pelaku industri di tanah air. Langkah mengatasi Hambatan Pelaku Industri ini guna mengakselerasi pengembangan sektor manufaktur nasional agar lebih berdaya saing di kancah global. “Sedikitnya kami sudah memetakan, ada sembilan tantangan. Kami aktif melakukan koordinasi dengan seluruh pemangku kepentingan untuk mendapatkan jalan keluarnya,” kata Menteri […]