Daerah

Wapres Gibran Tinjau Pasar Rakyat Jailolo, Gubernur Sherly Ikut Dampingi

JAILOLO – Sejalan dengan penekanan Presiden Prabowo Subianto bahwa pembangunan nasional harus menyentuh denyut nadi ekonomi rakyat, termasuk revitalisasi pasar tradisional, Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka melakukan peninjauan ke Pasar Rakyat Jailolo di Desa Guaemaadu, Kecamatan Jailolo, Kabupaten Halmahera Barat, Maluku Utara, Kamis (16/10). Kunjungan yang turut didampingi Gubernur Maluku Utara, Sherly Tjoanda, itu […]

Politik

Gibran Bakal Kunjungi Halmahera Barat, Tinjau Pasar Rakyat Jailolo Warisan Proyek Jokowi

JAILOLO – Wakil Presiden Republik Indonesia, Gibran Rakabuming Raka, dijadwalkan akan melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Halmahera Barat (Halbar), Provinsi Maluku Utara, pada Kamis, 16 Oktober mendatang. Agenda utama kunjungan Wapres Gibran di Halbar adalah meninjau Pasar Rakyat Jailolo, sebuah proyek infrastruktur yang dibangun pada masa pemerintahan ayahnya, Presiden ketujuh RI Joko Widodo. Pasar Rakyat […]